#SINYALTRADING 🇬🇧🇺🇸#GBPUSD. H1
Berdasarkan grafik H1, GBPUSD terlihat kemunculan shooting star (candle SS) yang diikuti candle bearish sehingga memberikan indikasi bearish. Tempatkan level antisipasi SL pada high candle SS 1.2741.
Rencana Trading:
🔽 Pertimbangkan untuk SELL di 1.2725-1.2730 dengan TP 1.2720-1.2700 dan SL 1.2740/50.